Rabu, 15 Desember 2021

Petunjuk Melaporkan Kemajuan (Progrest) di Assemblr Certified Eeducator (ACE)

 

Petunjuk Melaporkan Kemajuan (progrest) di Assemblr Certified Educator

Untuk yang baru bergabung atau mendaftar ACE bagaiman cara melaporan kemajuan (progrest) agar dapat di nilai (point), berikut kami sampaikan petunjuk cara melaporkan kemajuan (progrest) di ACE :

Cara melaporkan kemajuan Anda:

1. Buka ace.asblr.com dan masuk ke akun ACE Anda.


Jangan lupa tulis atau ketik email (yang di daftarkan saat membuat akun ACE)
Ketik ussername lalu klik sign in

2. Setelah Anda masuk, klik Kemajuan Saya (my progrest)




3. Klik tombol Kirim Kemajuan/ Submit A Progres di sudut kanan atas.

4. Kemudian, Anda dapat menggambarkan kemajuannya. Jangan ragu untuk menyertakan URL— jika diperlukan—dan lampirkan gambar, PDF , atau dokumen sebagai bukti untuk memvalidasi laporan Anda.




5. Terakhir, klik Kirim/Submit, dan Anda sudah siap!

Cara Memeriksa Status Laporan Anda

Setelah mengirimkan laporan, Anda dapat memeriksa status laporan di Kemajuan Saya .





Ketarangan status progrest :
Panding  artinya tunda (belum dinilai)
Onrivewie artinya sedang ditinjau (sedang dinilai)
Aproved artinya disetujui (dinilai)
Rijected artinya di tolak (tidak dinilai)

Demikian kiat dan cara melaporkan ACE, semoga bermanfaat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Workshop Assemblr 2023

SESI 1 SESI 2